Hari 2 Training MTCNA

Assalamualaikum Wr.Wb

Pada hari ini dan 4 hari kedepan akan diadakan Training MTCNA dan MTCRE di BLC ini

 Dan pada hari ini akan membahas materi MTCNA yaitu tentang DHCP

DHCP merupakan protokol yang berbasis arsitektur client/server yang dipakai untuk memudahkan pengalokasian alamat IP dalam satu jaringan , biasanya yang di distribusikan oleh dhcp antara lain :

  • IP Address
  • Subnet
  • Gateway
  • DNS
DHCP menggunakan protokol UDP untuk mendirstibusikan service nya , konsep kerja DHCP bisa di singkat menjadi DORA yaitu :
  • Dhcp Discovery
  • Dhcp Offer
  • Dhcp Request
  • Dhcp Acknowledge

Atau bisa disingkat dengan DORA

Di DHCP biasanya ada istilah lease , Lease yaitu adalah batas lama waktu peyewaan ip address yang di berikan dari server dhcp ke dhcp client nya untuk di tarik kembali ke pool dhcp server bila waktu sewa telah berahir

Referensi:
https://faizalniam24.blogspot.co.id/2018/03/training-mtcna-2.html

Comments

Popular Posts